9 November 2025

News Lampung Terkini

Portal Berita Lampung

Bantuan Untuk Koban Bencana Tsunami Lamsel Mulai Berdatangan

Newslampungterkini.com LAMPUNG SELATAN – Bantuan untuk korban bencana tsunami Lampung Selatan (Lamsel) mulai berdatangan di Posko Penanganan Darurat Bencana Tsunami (Posko Bersama) Kabupaten Lampung Selatan yang berada di Rumah Dinas Bupati Lampung Selatan. (24/12/2018)

Baca Juga :  Gubernur Mirza Dukung Penguatan Kemitraan Pemerintah dan Media di Lampung

Beberapa perusahaan memberikan bantuan kemanusiaan untuk meringankan beban warga Lampung Selatan yang tertimpa musibah bencana tsunami, tersebut diantaranya, PT. PP, PT. Bukit Asam, Waskita, dan Jasa Raharja.

Selain itu, bantuan juga datang dari BRI Kanca Kalianda yang secara simbolis diterima Plt. Bupati Lampung Selatan, Nanang Ermanto yang diserahkan Wakil Kepala Kantor Wiilayah BRI Lampung, Wisnu Hargono dan Inspektur Safri Rozi, serta Kepala BRI Kanca Kalianda M. Noeroel Fadjari.

Baca Juga :  Wakil Bupati Irawan Topani Hadiri Kegiatan Sakai Sambayan di MAN 1 Krui

Rombongan dari BRI tersebut memberikan donasi sebesar Rp.50.000.000, serta bantuan berupa beras dan mie instan dan bantuan 500 nasi bungkus.

Baca Juga :  Bupati Pesisir Barat Serahkan Bantuan Asistensi Rehabilitasi Sosial

 

Laporan : Bbg

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Copyright © 2015 | PT Lampung Terkini Mediatama |